Ada banyak sekali cara untuk membuat kita semangat lagi dalam menjalani hidup setelah kita diterpa kegagalan. Salah satunya adalah dengan membaca kata kata indah yang dibuat oleh para pujangga ataupun penyair. Ada banyak sekali Kumpulan Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati yang sudah dibuat oleh para penyair, karena sejak dahulu memang sudah ada banyak sekali penyair hebat yang hidup di dunia ini, baik itu penyair lokal, maupun penyair manca negara.
Ketidak-sempurnaan adalah suatu keindahan, kegilaan adalah sebuah genius, dan itu jauh lebih baik menjadi seorang yang aneh dibandingkan menjadi seseorang yang membosankan – Kumpulan Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati
Kehidupan itu adalah segalanya yang terjadi di sekitarmu, ketika kamu sibuk merencanakan hidupmu
Seorang wanita itu bagaikan sebuah kantong teh, kamu tidak akan tahu seberapa kuat dirinya, kecuali jika ia sudah dimasukkan di dalam air panas – Kumpulan Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati
Selain itu, jika kita membaca Kumpulan Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati yang sudah penulis sediakan, anda dijamin pasti akan tersihir menjadi lebih semangat dalam mengejar impian anda. Karena yang terpenting dalam hidup ini adalah impian dan jika kamu sudah kehilangan hal tersebut, bisa-bisa kamu menjadi tidak semangat dalam menjalani hidup. Untuk mencegah hal-hal tersebut, maka dari itu penulis sudah menyiapkan banyak kata-kata indah supaya bagi anda yang mungkin saat ini sedang diahadang oleh kegagalan sementara, menjadi kembali bersemangat, dan jika anda yang saat ini di tengah perjalanan menuju mimpi anda, semoga setelah membaca artikel ini membuat anda dapat lebih semangat dalam mengejar mimpi anda.
Supaya tidak menunggu lebih lama lagi, berikut ini adalah kata-kata indah yang sudah penulis sipakan. Selamat membaca.
Kumpulan Kata-Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati
- Jadilah diri kamu sendiri, dan katakan apa yang kamu rasakan, karena mereka yang peduli tidak penting, dan mereka yang penting, tidak akan mempermasalahkannya
- Ada 2 hal di dunia ini yang tak terbatas, alam semesta, dan kebodohan umat manusia, dan aku ragu jika alam semesta itu tak terbatas
- Sebuah ruangan tanpa adanya buku di dalamnya itu seperti sebuah tubuh tanpa adanya jiwa di dalamna
- Jadilah perubahan yang ingin kamu lihat di dunia ini
- Jika kamu selalu mengatakan yang sebenarnya, kamu tidak perlu lagi mengingat apapun
- Selalu maafkanlah musuh dirimu, karena hal itulah yang paling mengganggi mereka
- Aku sudah belajar bahwa orang akan melupakan apa yang kamu katakan, orang juga akan lupa apa yang kamu telah lakukan, tapi orang-orang tidak akan pernah lupa bagaimana kamu memperlakukan mereka
- Hiduplah seperti kamu akan mati di hari esok, belajarlah seakan kamu dapat hidup selamanya
- Aku sangat pintar sampai terkadang aku sendiri tidak paham apa yang aku sedang katakan
- Kegelapan tidak dapat mengusir kegelapan, hanya cahaya lah yang dapat melakukannya, kebencian tidak dapat mengusir kebencian, hanya cinta lah yang dapat melakukannya
- Aku percaya bahwa segalanya terjadi karena suatu alasan, orang-orang berubah sehingga mereka bisa belajar untuk melepas,terkadang segalanya berubah menjadi salah sehingga kamu bisa bersyukur saat segalanya berjalan dengan baik, kamu percaya akan kebohongan sehingga suatu saat kamu belajar untuk percaya hanya pada dirimu sendiri, dan terkadang hal-hal yang baik jatuh berntakan sehingga hal-hal yang lebih baik dapat jatuh secara bersamaan | Kumpulan Kata Kata Mutiara Kehidupan Yang Bikin Semangat
Koleksi Terbaik Kata Mutiara Terindah Penyejuk Hati
- Ini untuk orang-orang ‘gila’ di luar sana. Mereka yang tidak cocok dengan masyarakat, para pemberontak, para pembuat masalah, mereka yang melihat hal-hal dengan cara yang berbeda, mereka tidak terikat dengan aturan, dan mereka tidak peduli pada status, kamu bisa berdebat mereka, tidak percaya pada mereka, atau menganggap mereka orang jahat, tetapi satu hal yang tidak bisa kamu lakukan terhadap mereka adalah mengacuhkan mereka, karena mereka lah yang melakukan perubahan, mereka yang mendorong ras manusia maju, dan ketika mereka disebut orang gila, kami menyebut mereka genius, karena hanya orang yang cukup gila berpikir bahwa mereka mampu mengubah dunia lah, yang dapat melakukannya
- Dua puluh tahun dari sekarang, kamu akan lebih kecewa kepada hal yang tidak kamu kerjakan dibandingkan dengan apa yang telahkamu kerjakan, jadi lampauilah zona nyamanmu, berlayarlah dari pelabuhan yang aman, tangkaplah angin dengan layarmu, telusurilah, bermimpilah, temukanlah
- Ini semua adalah tentang pilihan kita, yang menunjukkan siapa kita sebenarnya, lebih dari pada kemampuan kita sendiri
- Orang yang tidak membaca tidak punya kelebihan apapun dari pada orang yang tidak dapat membaca
- Tidak membutuhkan seorang artis untuk membuat dirimu menggambar dengan bebas di dalam imajinasimu, imajinasi itu jauh lebih penting dari pada ilmu pengetahuan,ilmu pengetahuan itu terbatas, imajinasi itu tidak terbatas
- Jangan pernah tinggalkan hal yang dapat dilakukan hari ini, untuk dikerjakan pada hari esok, karena cepat atau lambat, kamu akan menyesali bersikap seperti itu
- Jika kamu sibuk menghabiskan hidupmu untuk mengkritik orang lain, kamu tidak akan memiliki waktu untuk mencintai mereka
- Kamu memiliki otak di kepalamu, kamu juga memiliki kaki di dalam sepatumu, kamu dapat mengarahkan dirimu sendiri ke segala arah yang kamu ingin tuju, kamu hanyalah dirimu sendiri, dan kamu mengerti apa yang kamu mengerti, dan kamu sendiri lah yang menentukan kamu dapat pergi
- Cerita dongeng itu sebenarnya amatlah nyata, bukan karena mereka bilang karena naga itu nyata, tetapi karena mereka bilang bahwa naga itu dapat dikalahkan
- Setiap satu menit kamu marah, maka secara langsung kamu juga kehilangan enam puluh detik kebahagiaan
Kesimpulan
Demikian beberapa kata-kata indah yang kami sediakan khusus bagi anda, semoga bisa membuat hari anda menjadi lebih menyejukan daripada sekedar kata mutiara terindah